Krisis Kepercayaan

Biasanya cinta dan kepercayaan itu datang dalam satu paket. Bahkan ada yang bilang bahwa "Dalam Cinta ada Kepercayaa". So good to be true ya.....
Yang ada "Dalam Cinta ada Cemburu"

Dan jika yang bercinta itu aku, maka dalam cinta pasti ada benci, balas dendan, sakit hati tapi minus air mata.

Cinta bukan hanya antara pria dan wanita yang biasa di sebut cinta asmara. Tapi juga hadir dalam hati sesama jenis yang disebut cinta persaudaraan, dan cinta persahabatan. Ini lebih rumit lagi. Kalau Cinta asmara, dah putus ya cerai. Tapi cinta persaudaraa dan persahabatan adalah abadi. Dalam kategori ini biasanya tak ada cemburu. Yang ada hanyalah irihati dan dengki. wow.....

Tapi yang menyakitkan adalah bila harus berpura-pura mencinta. Dan yang lebih menyakitkan lagi adalah jika di Cinta secara pura-pura.... ada saja ya.
Kepercayan itu bersifat absolut. Dari tindakan, perkataan dan perbuatan. Salah satu saja tidak synchronize akan menyebabkan munculnya keraguan yang munasabah.

Berapa banyak orang yang mengatakan cinta, padahal hanya nafsu. berapa banyak orang mengatakan sayang ternyata cuma tipuan. dan berapa banyak orang yang berjanji setia tapi akhirnya menghianati juga.

Menjaga hati itu lebih susah dari menjaga cinta. Sebab cinta itu abstrak. Menjaga cinta, berarti menghalang asmara. Menjaga hati artinya memupuk rasa percaya.

Namun dalam hatiku, Cinta dan Kepercayaan tidak datang dalam paket.
Aku mencinta tanpa alasan.
Tapi kepercayaan perlukan kepastian.
So If U are black but u said White.. itu namanya munafik.
But if u Grey... u r a hipocrite and great pretender.

I give my Love "Blue". I put Red in my "Trust" and "Green" in my sincerity.

Popular posts from this blog

PRIMBON JAWA

Dino Renteng

Ingin menikah dengan Jin?